Lomba Lintas Bukit Betung 2012 - LLBB 2012

|



1. Persyaratan peserta 
  • Perwakilan Dinas Instansi, SMA, Sekolah Perguruan Tinggi, Pramuka, Pecinta Alam, Organisasi Kepemudaan dan Umum 
  • Berusia 13 tahun keatas 
  • Mengisi formulir disertai identitas diri (KTP/Kartu Pelajar/SIM) setiap peserta 
  • Bersedia menandatangani surat pernyataan 
  • Mengikuti ketentuan dan peraturan perlombaan dari panitia 
  • Pendaftaran dianggap sah, jika formulir pendaftaran telah diterima panitia penyelenggara 
 2. Perlengkapan Wajib Standar 

*Perlengkapan wajib perorangan
  • Jas hujan/ponco, 
  • Sepatu lapangan, 
  • Celana penjang, 
  • Baju kaos, 
  • Topi, 
  • Makanan/snack, 
  • Air minum (minimal 2 liter) 
*Perlengkapan team
  • P3K, 
  • Kompas, 
  • Kantong Sampah, 
  • Alat Tulis, 

 3. PROSEDUR PERLOMBAAN 
  • Seluruh peserta wajib lapor paling lambat 30 menit sebelum waktu upacara pembukaan. 
  • Route perlombaan deberi tanda berupa( ), dan tanda yang jelas dan baik. 

4. PENENTUAN JUARA 
  • Ditentukan berdasarkan total nilai seluruh etape, total bonus, hukuman pada seluruh etape. 

5. DISKUALIFIKASI 
Dikenakan pada setiap team yang:
- Terlambat lebih dari 60 menit dari batas waktu tempuh maximum masing-masing pada setiap pos.
- Kehilangan atau kerusakan time card dengan alasan apapun.
- Kehilangan atau kerusakan nomor peserta dengan alasan apapun.
- Membawa barang-barang terlarang, seperti narkoba dan senjata tajam.
- Melakukan kecurangan, keributan sesama peserta.
- Tidak membawa penunjuk waktu dan sebagainya.

6. BONUS ANGKA 
A. Kedisiplinan Criteria penilaian pada point ini adalah:
  • Kelengkapan team dan personil. 
  • Administrasi : formulir. 
  • Kuis. 
  • Sampah: anorganik yang dibawa dari setiap team maupun sampah yang ditemukan sepanjang route perjalanan. 
  • Ketertiban: ketepatan waktu pendaftaran ulang, mengikuti upacara pembukaan dan penutupan lomba. 
B. PENCATATAN WAKTU
  • Pencatatan waktu dilakukan sesuai dengan jam induk panitia.
  • Pencatatan waktu lapor start 
  • pos – finish dilakukan saat peserta menyerahkan time cardnya kepada panitia dan dilakukan dengan perhitungan menit penuh. 
  • Waktu finish peserta adalah saat peserta melampaui garis finish dan menyerahkan time card kepada petugas pos finish. 
  • Pencatatan waktu termasuk penilaian per etape (Batas waktu tempuh, kecepatan, dan ketepatan). 

7. JADWAL START
Prosedur start dilaksanakan dengan interval lebih kurang 1 menit serta sesuai dengan jadwal start yang ada pada time card masing-masing peserta.

8. PENGUMUMAN JUARA DAN PEMBAGIAN HADIAH
Akan dilaksanakan pada saat upacara penutupan setelah seluruh peserta memasuki pos finish menunggu perhitungan yang dilakukan oleh dewan juri. Panitia menyediakan hadiah berupa Tropy dan Uang pembinaan.

9. PROTES
  • Setiap peserta berhak menyampaikan protes serta tertulis kepada Dewan Pengawa Perlombaan (DPP) dan deriao keputusan DPP wajib diterima peserta dan panitia secara mutlak. 
  • Lama waktu protes yaitu 30 menit setelah pengumuman hasil sementara. 
  • Bagi peserta Dinas Instansi/ Pecinta Alam/ Mahasiswa/ Pelajar/ Organisasi Pemuda ataupun Masyarakat Umum yang mengajuka protes dikenakan biaya Rp.100.000,- dan bagi peserta Pelajar yang mengajukan protes dikenakan biaya Rp.75.000,- 
  • Jika protes ditolak maka biaya protes tidak dikembalikan kepada peserta dan bila protes diterima maka biaya protes dikembalikan.

1 komentar:

rara mengatakan...

yo bang,, okk